Blog
Free Webinar | Turning High School Students Into Animators
- March 7, 2022
- Posted by: kiki saputra
- Category: Upcoming Webinar webinar
Menjadi Animator bukan lagi hanya impian, kamu bisa mewujudkannya mulai dari sekarang!
Penasaran gimana sih caranya menjadi seorang Animator? terutama kamu yang akan lulus SMA dan ingin berkarir di Industri Animasi, langsung aja ikut Webinar IDS yang berjudul “Turning High School Students into Hollywood Animators”
Bersama Romy Oktaviansyah, kita akan diberikan bocoran rahasia gimana caranya bisa menjadi Animator lho🥳
Romy Oktaviansyah adalah Program Head jurusan Digital Animation and Games di IDS. Telah berkarir di bidang animasi semenjak Sekolah Menengah Atas (SMA). Proyek yang telah ditanganinya antara lain : A Mild, XL,Coca Cola. Beliau juga aktif di WWF dan membuat Proyek seperti Fang Need Friends, Cool Earth and Tissue Saver. Beliau mengajar di IDS sejak tahun 2000 dan telah mendidik ribuan orang menjadi animator dan game maker professional.
Save The Date!
🗓️ Jumat, 11 Maret 2022
⏰ 16.00-17.00 WIB
🖥️ Live via Zoom (Link akan diberikan melalui email, paling lambat H-1)
Daftar GRATIS di sini